+62 882-2534-7699

kuripankidul89@gmail.com

Permohonan Online

Anda dapat mengajukan secara permohonan online

Produk Warga

Jelajahi produk lokal buatan dari para warga kami untuk Anda

Lapor/Aduan/Saran

Anda dapat melaporkan aduan dan memberi saran maupun kritik

Sejarah Desa

Asal-usul nama Kuripan bermula dari sebuah kampung bernama Kampung Karang Poh (tidak jelas siapa yang memulai sebutan ini), di kampung ini terdapat kejadian aneh ada “banteng” di rajam oleh warga kampung di sebuah rawa (kubangan). Setelah kejadian tersebut semua warga yang ikut merajam banteng meninggal dunia. Diceritakan bahwa, Sunan Kalijaga kemudian Oleh karena itu, kampung Karang Poh diganti nama “Kuripan”. Pada tahun 1992, Desa Kuripan mengalami pemekaran yang dibagi menjadi tiga desa: Desa Kuripan Kidul, Desa Kuripan, dan Desa Jangrana.

Berdasarkan informasi dari berbagai nara sumber diantaranya Bapak Moh. Sarwin (lahir 1937) dan Bapak Dulmanan (lahir 1937), bahwa sejarah desa Kuripan Kidul di bagi dalam 2 (dua) periode :

Periode Pertama (1901-1973):

Membaca sebuah sejarah tidak lepas dari perjuangan seorang tokoh yang bernama “ CANDRA DIKRAMA “ tahun (1901-1907), sebagai awal mula cerita berdirinya desa Kuripan Kidul dimana Bapak “CANDRA DIKRAMA” merupakan Kepala Desa yang pertama, di masa itu masih bernama Desa Kuripan. Jabatan kepala desa beliau sampai dengan penatus, kemudian setelah usia beliau tidak produktif jabatan beliau diberikan kepada Bapak “ CANDRA DIWIRYA”. Sebagai kepala desa yang kedua ( 1907 – 1910 ) Bapak “ CANDRA DIWIRYA” ini lebih dikenal dengan ( Lurah Comong / Togok ).

Berikut daftar nama kepala desa dari tahun 1901-1973

NO

MASA JABATAN

NAMA

KETERANGAN

1

1901-1907

Candra Dikrama

Desa Kuripan

2

1907-1910

Candra Diwirya

Desa Kuripan

3

1910-1940

Tirta Diwirya

Desa Kuripan

4

1940-1943

Kunco

Desa Kuripan

5

1943-1973

H.Moh. Ridwan

Desa Kuripan

Periode Kedua (1973-Sekarang) :

Pada periode kedua ini kepala desa dipilih secara langsung oleh rakyat. Setelah diadakan proses pemilihan kepala desa, Bapak RASWAN terpilih sebagai Kepala Desa Kuripan yang keenam (1973 – 1978) dan selanjutnya pada tahun (1978 – 1982) pemerintah menunjuk Bapak “SUTARMAN” seorang militer sebagai  Pjs. Berikut daftar pejabat kepala desa dari tahun 1973 sampai sekarang:

NO

MASA JABATAN

NAMA

KETERANGAN

1

1973-1978

Raswan

Desa Kuripan

2

1978-1982

Sutarman

Pjs

3

1982-1990

Rasiman

Desa Kuripan

4

1990-1994

Charis Wasikin

Pjs. Desa Persiapan

5

1994-2002

Charis Wasikin

Desa Kuripan Kidul

6

2002-2007

M.Tachyat

Desa Kuripan Kidul

7

2007-2013

M.Tachyat

Desa Kuripan Kidul

8

2013-sekarang

Parmin

Desa Kuripan Kidul

 

Logo Kabupaten Cilacap

Lambang Kabupaten Cilacap

Peta Wilayah Kabupaten Cilacap

Silsilah Kepala Desa

Berikut silsilah Kepala Desa Kuripan Kidul mulai dari
awal didirikan sampai dengan sekarang

Candra Dikrama

1901-1907

Candra Diwirya

1907-1910

Tirta Diwirya

1910-1940

Kunco

1940-1943

H.Moh. Ridwan

1943-1973

Raswan

1973-1978

Sutarman

1978-1982

Rasiman

1982-1990

Charis Wasikin

1990-1994

Charis Wasikin

1994-2002

M.Tachyat

2002-2007

M.Tachyat

2007-2013

Parmin

2013-sekarang